Jumat, 06 Januari 2012

PENGURASAN PULSA

Posted by Maulana Syarif HIidayatulloh in - 0 komentar

Kasus pencurian pulsa kini semakin marak terjadi di khalayak masyarakat. Yang bermula dengan menyodorkan nama Papah, Ibu dan kini Pacar yang menjadi trendcenter. Adapun sms dari salah satu provider yang menjanjikan sebuah RBT gratis, namun kenyataannya setiap provider tersebut memberikan info mengenai hal-hal yang tidak penting, pulsa seorang pengguna selalu berkurang sebanyak Rp 2.000. Hal ini tentu sangat merugikan masyarakat pengguna telepon genggam. Tidak sedikit orang yang merasakan hal tersebut, saya pun pernah mendapatkan sms tersebut.

Untuk mengatasi hal tersebut, sebaiknya jika kita mendapat sms yang berisikan hal-hal aneh seperti RBT atau seperti "kirimkan mama pulsa segera" JANGAN DIBALAS DAN LANGSUNG DI HAPUS TANPA DI BUKA.
Namun jika sms tersebut menyebutkan kita telah memakai sebuah RBT padahal kita tidak pernah mendaftarkan untuk memakai RBT tersebut sebaiknya CEPAT DI UNREG.

0 komentar:

Posting Komentar

Blogroll

Partners

About